Kamis, 18 Oktober 2012

About Me



Pada saat proses pembelajaran yang terlalu serius (menegangkan) saya terkadang sulit memahami pelajaran tersebut, terkadang saya juga tidak percaya diri (tidak berani) untuk bertanya mau pun diberi pertanyaan apa bila dengan dosen yang menetapkan proses pembelajaran yang menegangkan.

Saya lebih suka dengan proses pembelajaran yang serius namun masih bisa diselingi dengan canda-gurau baik mahasiswa mau pun dosennya, karena dengan begitu saya dapat mengerti apa yang dijabarkan dosen.

Saya orangnya lebih untuk mencoba memahami sendiri terlebih dahulu apa yang diterangkan oleh dosen, pada saat ada yang saya tidak mengerti barulah saya bertanya kepada teman maupun kepada dosen.

Senin, 08 Oktober 2012

Hak dan kewajiban sebagai manusia


Hak sebagai manusia dan warga Negara sbb:
  • Hak atas perlindungan.
  • Hak untuk berkeluarga.
  • Hak untuk hidup.
  • Hak atas pekerjaan.
  • Hak mendapatkan fasilitas dan prasarana (Pendidikan) yang layak.


Kewajiban sebagai manusia dan warga negara sbb:
  • Mentaati Peraturan dan Hukum.
  • Menghormati hak asasi orang lain.
  • Ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan Negara.
  • Toleransi dengan pemeluk agama yang berbeda.
  • Membayar Pajak.